Fundamental Supplier Relationship Management

Fundamental

"Supplier Relationship Management"
August 4th - 7th 2020 (Online)


Apa itu Supplier Relationship Management (SRM) ?           

SRM adalah sebuah pendekatan sistematik yang bertujuan untuk mengevaluasi kontribusi suppliers terhadap sebuah bisnis (badan usaha).

SRM akan membantu anda untuk menentukan supplier yang mana yang memberikan pengaruh terbesar terhadap kesuksesan usaha anda dan bagaimana anda memastikan bahwa mereka akan terus bekerja dengan baik.

Supply Chain Management menggunakan SRM dalam proses Procurement, Operation dan  Project Management.

SRM akan membantu anda membina hubungan yang positif dengan suppliers dan menunjukkan aktivitas seperti apa yang harus anda bangun dengan masing masing supplier.

Tujuan utama SRM adalah untuk meningkatkan proses bisnis antara perusahaan anda dengan supplier. Dengan menciptakan pendekatan yang ‘lean’, anda dapat meningkatkan efisiensi bisnis anda sekaligus bisnis supplier anda.

 

Materi Pelatihan

  1. Apa itu Supplier Relationship Management? Mengapa SRM?
  2. Kesempatan dan Keuntungan Rationalizing Supply Base
  3. Bagaimana RoadMap SRM?
  4. SRM Strategies
  5. SRM Opportunities
  6. Bagaimana mengembangkan dan mengelola SRM?
  7. Bagaimana mengembangkan dan melaksanakan Supplier Diversity Program?
  8. Bagaimana mengembangkan Supplier Qualification Plan?
  9. Bagaimana melakukan Suppliers Performance Evaluation?
  10. Exit Strategy SRM?
  11. Tanya Jawab seputar SRM

Comments

Popular posts from this blog

Joint Operations, A Way of Sharing Risks & Reward in Petroleum’s E & P Segment

HSE /K3LL ( Keselamatan, Kesehatan Kerja & Lindungan Lingkungan) Internal Audit

BUDGETING AND REPORTING CONCEPTS for JOINT COOPERATION CONTRACT